Senin, 25 Maret 2013

Belajar Bahasa Arab: Isim dan Dhomir


JUST FOR INFORMATION

ﻋﻦ ﺍﻟﻤﻌﻠﻮﻣﺎﺕ 'an ma'luwma~t

Isim atau kata benda terbagi atas 21 jenis atau lebih antara lain isim :

1. Ma'rifah

2. Nakirah

3. Dhamir

4. Zhahir

5. Isyarah

6. Mausul

7. Istifham

8. Mufrad

9. Tasniyah

10. Jama'

11. Jama' Mudzakkar Salim

12. Jama' Muanas Salim

13. Jama' Taksir

14. Masdar

15. Fail

16. Maf'ul

17. Alat

18. Zaman

19. Makan

20. Tafdhil

21. Asma'ul Khamsah

Dhamir atau Kata Ganti terbagi atas 5 jenis، yakni :

1. Dhamir Mutakallim - Kata Ganti Org Pertama

ﺃﻧﺎ ana : saya

ﻧﺤﻦ nahnu : kami

2. Dhamir Mukhaththab Mudzakkar - Kata Ganti Org Kedua Laki2

cth :

ﺃﻧﺖ anta : kamu (LK)

ﺃﻧﺘﻤﺎ antuma : kalian (2 org LK)

ﺃﻧﺘﻢ antum : kalian (jamak LK)

3. Dhamir Mukhaththab Mu'annats - Kata Ganti Org Kedua (PR)

ﺃﻧﺖ anti : kamu (PR)

ﺃﻧﺘﻤﺎ antuma  : kalian (2 org PR)

ﺃﻧﺘﻦ antunna : kalian (jamak PR)

4.Dhamir Ghayb Mudzakkar - Kata Ganti Orang Ketiga LK

ﻫﻮ huwa : dia (LK)

ﻫﻤﺎ huma : mereka (2 org LK)

ﻫﻢ hum : mereka (jamak LK)

R)

5.Dhamir Ghayb Mu'annats - Kata Ganti Orang Ketiga PR

ﻫﻲ hiya : dia (PR)

ﻫﻤﺎ huma : mereka (2 org PR)

ﻫﻦ  hunna : mereka (jamak PR)


Oleh: Fadly Irmawan

0 comments:

Posting Komentar

Thank you to read. And much more thanks to comment :)

 

Sharing idea. Sharing things. Copyright © 2009 Flower Garden is Designed by Ipietoon blogger template for web hosting Flower Image by Dapino